Tingkatkan Keamanan Wilayah Polsek Beber Rutin Laksanakan Patroli Malam.

    Tingkatkan Keamanan Wilayah Polsek Beber Rutin Laksanakan Patroli Malam.

     

    KAB. CIREBON - Polsek Beber memutuskan untuk meningkatkan keamanan wilayah dengan melaksanakan patroli malam secara rutin. Kegiatan patroli dilakukan untuk mencegah kejahatan di malam hari yang dapat meresahkan masyarakat serta meminimalisir tindak kejahatan di wilayah hukum Polsek Beber.

    Diharapkan dengan adanya patroli rutin ini, masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman saat beraktivitas di malam hari. Polsek Beber akan terus melakukan patroli serta meningkatkan koordinasi dengan warga masyarakat agar kegiatan patroli dapat berjalan dengan lebih efektif.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni SIK, SH, MH dari tempat terpisah melalui Kapolsek Beber AKP Mochamad Achir SH dalam meningkatkan keamanan dan keselamatan masyarakat yang menjadi prioritas utama bagi kita semua, Polsek Beber berusaha untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, dan patroli malam rutin adalah salah satu upaya yang dilakukan oleh kepolisian setempat untuk mewujudkan target tersebut.

     

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Geng Motor dan Kejahatan jalanan,...

    Artikel Berikutnya

    PANTAU SITUASI KAMTIBMAS, BHABINKAMTIBMAS...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Untuk menjaga situasi kamtibmas dini hari jajaran Polsek Kaliwedi laksanakan Patroli malam jelang Subuh.
    Kunjungan Pamatwil Polda Jabar Ke Wilayah Hukum Polsek Karangsembung dalam Rangka Monitoring Pemilihan Kepala Daerah serentak 2024
    Personil Polsek Karangsembung Monitoring Pengamanan Giat Pungut Suara di TPS Desa Kalimeang
    Monitor Giat Pengecekan TPS 01 Desa Tegalkarang oleh Forkopimda Kab. Cirebon.

    Ikuti Kami